Kali ini saya akan bagikan tip dan trik
agar icon file .Apk bisa muncul di PC/Laptop,jika sobat sering
melakukan backup pada aplikasi di ponsel android sobat dan menyimpan
file- file apk tersebut ke computer/Laptop sobat tentunya file- file apk
tersebut tidak akan terlihat gambar icon nya melainkan akan terlihat
seperti icon putih saja di Komputer/Laptop. Ini di sebabkan karena
windows tidak mengenali jenis file apk ini.
Nah untuk menampilkan gambar icon dari setiap file apk yang anda simpan di komputer agar lebih mudah di kenali dan di atur maka sobat dapat mengikuti tip dan trik yang sangat mudah berikut ini.
- Pertama silahkan download dulu bahan yang di butuhkan Android Apk Icon.
- Setelah sobat mendownload adroid apk icon lalu extrak dan sobat akan mendapatkan tiga file di dalam nya.
- Kemudian copy pastekan ke tiga file tersebut ke local drive C, kemudian jalankan file "install.bat" tunggu hingga proses selesai dan klik sembarang tombol untuk keluar.
Setelah proses tersebut selesai silahkan restart komputer sobat, dan coba periksa apakanhicon dari file apk telah keluar, jika belum maka ulangi langkah nya.
Sumber : Kumpulan Tips Dan Cara